Sebagai perumuman dari ruang barisan kita dapat mendefinisikan ruang Morrey diskrit sebagai ruang yang beranggotakan barisan dengan dengan dan Perhatikan … More
Month: November 2019
Ruang Barisan-p
Saya pikir saya pernah menulis tentang ruang barisan-p secara khusus, tetapi ternyata belum. Ruang barisan-p termasuk objek kajian saya selama … More
Fungsi Eksponen Natural
Karena fungsi mempunyai turunan yang bernilai positif untuk setiap maka ia memiliki invers. Nah, sebutlah inversnya adalah Dalam hal ini, … More
Sudut Antara Dua Subruang dari Ruang Bernorma
Ada beberapa cara mendefinisikan sudut antara dua vektor di ruang bernorma, seperti yang telah dibahas di sini. Pada tahun 2005, … More
Fungsi Logaritma Natural
Aturan Pangkat menyatakan bahwa turunan dari fungsi pangkat adalah Dari sini kita peroleh bahwa turunan dari fungsi adalah Rumus ini … More
Inklusi Sejati di Antara Ruang Morrey (Lagi)
Pada tahun 2018, saya bersama dengan D.I. Hakim dan M. Idris mempublikasikan hasil penelitian tentang hubungan inklusi sejati di antara … More
Inklusi di Antara Ruang Lebesgue
Saya telah bercerita banyak tentang sifat inklusi di antara ruang Orlicz, ruang Morrey, dan ruang Orlicz-Morrey. Bagaimana dengan di ruang … More
Ketaksamaan Hardy dan Ketaksamaan Heisenberg di Ruang Morrey
Setidaknya dua kali saya pernah bercerita tentang Prinsip Ketidakpastian Heisenberg di blog ini. Yang pertama, ketika saya membawakan makalah tentang … More
Integral Tentu dan Teorema Dasar Kalkulus
Dua minggu yang lalu saya mengajar Kalkulus, membahas topik integral tentu dan Teorema Dasar Kalkulus yang menyatakan bahwa: jika f … More